PENGERTIAN BAHASA KADAI – Salah satu anggota keluarga bahasa Thai kelompok bahasa Thai bersama bahasa Lao dan Shan. Bahasa Kadai tersebar di daerah Myanmar (Burma), Muangthai, dan Indo Cina.
Paul K. Benedict berhasil membuktikan bahwa kelompok bahasa Kadai dan Thai sejajar dengan keluarga bahasa Austronesia. Keduanya digolongkan pada keluarga bahasa AuStro-Thai.