ARTI PENTATONIS

By On Friday, October 10th, 2014 Categories : Bikers Pintar

ARTI PENTATONIS – Susunan nada yang terdiri atas lima nada dalam satu oktaf. Susunan nada ini digunakan pada musik-musik kuno, seperti musik gamelan (pelog dan selendro menggunakan susunan nada ini), musik Indian Amerika, musik rakyat Eropa dan Anglo-Amerika, musik Timur Jauh dan Asia Tenggara.

Para penulis lagu Barat kadang-kadang membagi susunan nada pentatonis menjadi dua bagian berdasarkan susunan nada diatonik Barat, yaitu (z) susunan C D E G A atau ulangannya, karena susunan tersebut tidak mempunyai semi-nada, yang disebut anhemitonis. Pada masa kini jenis ini kadang-kadang masih digunakan dalam seni musik Barat; (//) susunan nada yang mencakup semi-nada dalam susunan C E F G B atau C E F A B.

Incoming search terms:

  • pentatonis artinya
  • pentatonis
  • pengertian pentatonis
  • pentatonis adalah
  • arti pentatonis
  • pengertian nada pentatonis
  • nada pentatonis
  • musik pentatonis
  • apakah arti dari alat musik pentatonis
  • apa itu pentatonis
ARTI PENTATONIS | ADP | 4.5