ARTI TEORI ADMINISTRATIF

By On Wednesday, August 14th, 2013 Categories : Bikers Pintar

Teori administratif

Fokus utama teori administratif adalah penen-tuan tipe spesialisasi dan hirarki yang paling mengoptimalkan efisiensi organisasi. Teori ini dibangun di atas empat pilar utama, yaitu: pembagian tenaga kerja, proses-proses skala dan fungsional, struktur organisasional dan rentang kendali (span of control). Tokoh yang paling erat terkait dengan teori administratif adalah Henri Fayol, yang menghabiskan karirnya di perusahaan pertambangan Perancis di mana ia menciptakan posisi direktur pelaksana (managing director). Sebagai seorang praktisi manajemen, Fayol mencari dan menulis berbagai teknik jitu manajemen yang bisa digambarkan dan diajarkan. Dalam hal ini, minat Fayol pada strukturisasi sebuah organisasi secara keseluruhan, melengkapi fokus Taylor terhadap organisasi pekerja. Gagasan- gagasan Fayol tidak disebarkan oleh para ilmuwan sosial atau kalangan akademisi bisnis, melainkan oleh para konsultan manajemen dan para manajer lain.

Incoming search terms:

  • teori administratif
ARTI TEORI ADMINISTRATIF | ADP | 4.5