PENGERTIAN ABEDNEGO MENURUT ALKITAB

By On Tuesday, September 10th, 2019 Categories : Biker Religious

PENGERTIAN ABEDNEGO MENURUT ALKITAB – Dalam bahasa Ibrani berarti ‘hamba Nego’, perubahan bentuk dari ‘Nebo’; nama yang diberikan Raja *Nebukadnezar kepada Azarya dalam Dan. 1:7, salah seorang kawan Daniel yang dilemparkan ke dalam perapian yang menyala-nyala.

PENGERTIAN ABEDNEGO MENURUT ALKITAB | ADP | 4.5