PENGERTIAN – ARTI DAIMON
DAIMON
Terkadang dialih-aksarakan sebagai daemon atau demon kadanej daimonion atau daemonion, semuanya berarti “jin”.
1. Daimon digunakan bergantian dengan theo (dewa) atau the:/ (dewi)- Dalam arti umum: “ketuhanan”, “daya ilahi”.
2. Makhluk ilahi yang mempunyai karakteristik antara dewa dan manusia yang paling mulia; berfungsi sebagai perantara (mirip dengan malaikat pelindung) antara para dewata dan manusia.
3. Kepandaian seseorang; nasib seseorang; kecenderungan roh seseorang.
4. Sinonim dengan psyche (jiwa, diri, roh); diberikan kepada seseorang pada saat lahir yang menentukan nasibnya.
Sokrates menggunakan kata daimon (dan daimonion) untuk mengacu kepada suara batin yang digambarkan sebagai jin atau roll yang duduk pada cuping telinganya, yang mengingatkan dii akan tindakan tertentu atau melarang tindakan tertentu.
Incoming search terms:
- Daimon artinya