PENGERTIAN – ARTI GEIST
GEIST
Jerman: Geist (roh, jiwa, pikiran, yang memberi kehidupan kepada sesuatu).
Dalam filsafat idealistik Jerman, istilah ini dipakai untuk menunjukkan realitas dasar dan sumber dari semua benda.
Incoming search terms:
- arti geist