PENGERTIAN DUMP
Dalam ilmu komputer, adalah visualisasi isi media penyimpanan data, baik tempat penyimpanan utama maupun tempat penyimpanan sekunder (external storage). Visualisasi ini dapat ditampilkan lewat pencetak {printer) atau tampilan pada layar komputer. Representasi setiap byte data tampil dalam notasi oktal atau heksadesimal, dan dikelompokkan; misalnya, satu kelompok terdiri atas 3 atau 4 byte. Pada tepi kiri dan atas visualisasi ditampilkan alamat lokasi byte data tersebut.
Dump merupakan suatu teknik debugging yang primitif untuk mengatasi kerumitan program yang ditulis dengan bahasa mesin atau pun bahasa rakitan.
Incoming search terms:
- Singkatan DUMP
- pengertian dump
- kepanjangan dump
- arti dump
- apa itu dump
- kepanjangan dum
- DUMP singkatan dari
- dump adalah
- arti kata dump
- singkatan dum