PENGERTIAN ILMU TAFSIR
Adalah ilmu yang membahas ayat- ayat Al Quran. Ilmu tafsir mencakup berbagai hal tentang ayat-ayat Al Quran, termasuk sebab-sebab turunnya, kisah yang dikandungnya, saat dan tempat diturunkannya, hukumnya, dan hal-hal lain yang berkaitan dengan ayat-ayat tersebut.