PENGERTIAN KAPAL FERRY

By On Tuesday, April 7th, 2015 Categories : Bikers Pintar

Kapal Ferry adalah kapal transportasi jarak dekat. Pada umumnya berfungsi sebagai pengganti jembatan bagi kendaraan atau orang untuk menyeberangi satu pulau ke pulau lain (selat) dan danau. Kapal Ferry berperan penting dalam sistem pengangkutan untuk banyak kota pesisir pantai.

Dengan kapal ferry, berbagai kendaraan bermotor, baik yang memiliki roda empat atau lebih maupun roda dua, dapat diangkut untuk diantarkan menuju pulau lain. Berbagai macam kendaraan air digunakan sebagai ferry, tergantung pada jarak perjalanan, kapasitas kapal, kecepatan yang diperlukan dan keadaan air yang harus dilalui.

Incoming search terms:

  • kapal feri adalah
  • pengertian kapal feri
  • pengertian kapal ferry
  • arti kapal feri
  • kapal ferry adalah
PENGERTIAN KAPAL FERRY | ADP | 4.5