PENGERTIAN SENDI TEMPOROMANDIBULAR

By On Sunday, January 18th, 2015 Categories : Bikers Pintar

Suatu sendi yang memungkinkan rahang bawah digerakkan naik-turun, maju-mundur, ke samping kiri-kanan. Kepaia sendinya merupakan bagian dari tulang rahang bawah, sedangkan mangkuk sendinya merupakan bagian dari tulang pelipis. Bentuk kepala sendi tidak bundar seperti peluru, tetapi sedemikian rup. sehing. ga sendi dapat melakukan gerakan berputas rbatas dan gerakan meluncur maju atau mundur. Sendi inj terletak di dekat lubang telinga, satu di kiri dan satu di kanan, dalam kedudukan simetris.

PENGERTIAN SENDI TEMPOROMANDIBULAR | ADP | 4.5